Thursday, August 19, 2010

Palestina..

Semalam saya sempat membaca satu hadis yang cantik dari buku Amru Khalid bertajuk Ibadah Sepenuh Hati.

"Doa seorang Muslim untuk saudaranya dari jauh (ketika tidak bersama) adalah doa yang mustajab. Di kepalanya terdapat seorang malaikat khusus yang setiap kali ia berdoa untuk saudaranya, malaikat itu berkata: 'Amin. Dan semoga engkau juga mendapatkan yang serupa'." (HR. Muslim, Ibnu Majah dan Imam Ahmad)

Saya masih mengingati pesanan Prof dalam Ramadhan yang lepas. Seandainya kita nak doa kita dimakbulkan, pastikan doa kita dimulakan dengan doa untuk kedua ibu bapa dan doa untuk saudara semuslim kita lainnya.

Palestina diserang lagi dalam Ramadhan ini. Berita penuh boleh dibaca di sini. Yang pastinya, kelangsungan dakwah dan tarbiah tidak boleh berhenti di bulan ini. Di saat kita sibuk dengan amal fardi, musuh-musuh Islam terus menyerang.

Dakwah perlu terus berjalan. Semangat!

Ingat saya dalam doa rabitah kalian. Beradanya saya di sini hari ini dan masih di jalan ini pastinya berkat kelangsungan doa kalian juga. Mudah-mudahan Allah mengurniakan kita syahid di jalanNya.

No comments: